Membabi Buta pada Keyakinan

September 21, 2022

Membabi Buta pada Keyakinan

baik senantiasa agar kita jangan secara membabi buta percaya, akan tetapi lebih mempertanyakan, memeriksa, menyelidiki dan bergantung pada pengalaman kita sendiri, memiliki suatu batasan ilmu pengetahuan yang pasti akan hal itu. 

 

Kebahagiaan duniawi yang dijabarkan oleh Buddha sebagai kebahagiaan yang sahih dan bermanfaat adalah kebahagiaan karena memiliki, kebahagiaan karena kekayaan, dan kebahagiaan karena bebas dari utang (A.ll, 68). “

 

Jika dengan melepaskan kebahagiaan duniawi yang kecil, seseorang dapat memperoleh kebahagiaan yang lebih besar, orang bijaksana tersebut seharusnya melakukannya, melihatnya sebagai suatu kebahagiaan yang lebih besar dan bermakna (Dhp.290). 

Tags :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

TRANSLATE